1. Makhluk hidup yang mempunyai kekerabatan dekat adalah yang memiliki ....
a. persamaan dalam pemanfaatannya
b. banyak persamaan ciri-ciri
c. sedikit persamaan ciri-ciri
d. tidak memiliki persamaan ciri-ciri
e. banyak perbedaan
2. Pengelompokan makhluk hidup berdasarkan persamaan dan perbedaan disebut ....
a. klasifikasi
b. sistematika
c. taksonomi
d. takson
e. anatomi
3. Tujuan ilmuwan mengklasifikasikan makhluk hidup adalah sebagai berikut, kecuali ....
a. untuk pelestarian makhluk hidup
b. untuk memudahkan dalam mempelajarinya
c. untuk memudahkan dalam mengenalinya
d. untuk menentukan kedudukannya dalam takson
e. untuk memberi nama makhluk hidup yang belum diketahui namanya
4. Urutan tingkatan takson dari tingkat terendah ke tingkat tinggi adalah sebagai berikut ....
a. species – genus – kelas – ordo – famili – filum
b. species – genus – kelas – famili – ordo – filum
c. species – genus – famili – ordo – kelas – filum
d. species – genus – ordo – famili – kelas – filum
e. species – ordo – genus – kelas – famili – filum
5. Tokoh pelopor sistem klasifikasi makhluk hidup, yaitu ....
a. Lamarck
b. Gregor Mendel
c. Charles Darwin
d. Carolus Linnaeaus
e. Robert Hooke
6. Berikut ini nama ilmiah dari beberapa makhluk hidup.
(1) Panthera leo
(2) Canis familiaris
(3) Cavia cobaya
(4) Panthera tigris
Kekerabatan yang paling dekat di antara makhluk hidup tersebut adalah ....
a. 1 dan 2
b. 1 dan 4
c. 2 dan 3
d. 2 dan 4
e. 1 dan 3
7. Pasangan berikut ini yang memiliki kekerabatan paling dekat,yaitu ....
a. anjing dan serigala
b. serigala dan beruang
c. rubah dan anjing
d. serigala dan rubah
e. beruang dan rubah
8. Cara penulisan yang benar untuk nama jenis jagung adalah ....
a. Zea mays L.
b. Zea Mays L
c. Zea M. L
d. Zea mays L
e. Zea Mays. L.
9. Nama ilmiah kelapa adalah Cocos nucifera L. Arti huruf L adalah ....
a. nama species
b. petunjuk takson
c. nama genus
d. singkatan nama orang yang pertama mengidentifikasi
e. nama kelas
10. Jamur/fungi dipisahkan menjadi kingdom tersendiri karena ....
a. berkembang biak dengan spora
b. bersifat heterotrof
c. tidak memiliki dinding sel
d. tidak memiliki membran inti
e. hidupnya sebagian besar saprofit dan parasit
11. Jika kamu seorang ahli klasifikasi dan menemukan organisme yang memiliki
ciri-ciri, termasuk organisme multiseluler, tidak dapat berfotosintesis, memperoleh
makanan dengan menyerapnya dari lingkungan, terdiri dari sel eukariotik dan
memiliki dinding sel. Ke dalam kingdom manakah kamu akan mengklasifikasikan
organisme tersebut?
a. Kingdom animalia d. Kingdom monera
b. Kingdom protista e. Kingdom fungi
c. Kingdom plantae
12. Kunci dikotomi, mengklasifikasikan organisme dengan membagi kelompoknya
menjadi ....
a. empat kelompok yang lebih kecil
b. dua kelompok yang lebih kecil
c. tiga kelompok yang lebih kecil
d. tiga atau empat kelompok yang lebih kecil
e. dua atau lebih kelompok yang lebih kecil
13. Tingkat takson hewan yang terbesar adalah ....
a. Phyllum
b. Species
c. Divisio
d. Genus
e. Familia
14. Sistem klasifikasi yang berdasarkan cara memperoleh makanan menghasilkan
kingdom ....
a. fungi, animalia, dan plantae
b. fungi dan animalia
c. virus dan monera
d. plantae dan animalia
e. fungi, monera, dan plantae
15. Urutan takson dalam klasifikasi hewan dari takson yang terkecil hingga ke takson
yang terbesar adalah ....
a. species-genus-familia-ordo-classis-phyllum
b. species-ordo-genus-familia-classis-phyllum
c. species-familia-genus-ordo-classis-phyllum
d. classis-phyllum-ordo-familia-genus-species
e. classis-phyllum-familia-ordo-genus-species
16. Di dalam sistem klasifikasi, Solanum tuberosum dan Solanum lycopersicum
termasuk ke dalam satu takson, yaitu pada tingkat ....
a. classis
b. ordo
c. familia
d. genus
e. species
17. Tanaman kapri (Pisum sativum) yang digunakan oleh Mendel untuk percobaan
genetika, termasuk satu familia dengan ....
a. bawang putih (Allium sativum)
b. nanas (Ananas sativus)
c. mentimun (Cucumis comosus)
d. kedelai (Soja max)
e. semangka (Citrullus vulgaris)
8. Tingkatan takson yang paling rendah yang menempatkan jagung dan padi dalam
satu kedudukan sistematik adalah ....
a. divisio d. familia
b. classis e. genus
c. ordo
19. Kata indica dari Mangifera indica, sebagai penunjuk ....
a. species d. familia
b. ordo e. divisio
c. genus
20. Sistem klasifikasi yang didasarkan pada kesamaan struktur, morfologi, anatomi,
fisiologi dan struktur alat reproduksinya adalah sistem klasifikasi ....
a. alami d. konvergen
b. buatan e. divergen
c. filogenik
21. Yang bukan merupakan perbedaan antara monokotil dan dikotil dilihat dari ciri
khasnya, terdapat pada ....
a. susunan akarnya
b. susunan anatomi batangnya
c. morfologi bunganya
d. sifat haploid sel kelaminnya
e. bangun dasar daunnya
22. Suatu tumbuhan dengan ciri-ciri akarnya tunggang, bercabang, daun umumnya
sempit dan kaku, organ reproduksi berupa strobilus. Dari ciri-ciri tersebut maka
dapat dipastikan bahwa tumbuhan tersebut tergolong ....
a. thallophyta
b. monokotil
c. dikotil
d. angiospermae
e. gymnospermae
23. Pada pasangan tanaman di bawah ini, manakah yang paling banyak memiliki
kesamaan ciri ....
a. Citrus nobilis dan Citrus maxima
b. Citrus maxima dan Shorgum vulgare
c. Citrus nobilis dan Citrullus vulgaris
d. Shorghum vulgare dan Phaseolus vulgaris
e. Citrullus vulgaris dan Phaseolus vulgaris
24. Misalnya dua individu dalam satu jenis memiliki faktor genetik yang sama tetapi
fenotipe keduanya berbeda. Hal ini dapat disebabkan oleh ....
a. lingkungan yang berbeda d. faktor reproduksi
b. makanan yang berbeda e. sumber nutrisi yang berbeda
c. faktor keturunan
25. Ilmu yang mempelajari tentang pengelompokan makhluk hidup adalah ....
a. identifikasi d. taksonomi
b. klasifikasi e. pencandraan
c. anatomi biogeografi
26. Tujuan dari klasifikasi adalah ....
a. mencari perbedaan makhluk hidup
b. mencari kesamaan dan perbedaan makhluk hidup
c. menyederhanakan objek studi tentang makhluk hidup
d. setiap makhluk hidup diberi satu nama
e. mengidentifikasikan tumbuhan untuk herbarium
27. Salah satu dasar untuk mengklasifikasikan makhluk hidup adalah se
perkembangan evolusinya. Ini berarti setiap makhluk hidup yang ....
a. berbeda fillumnya berarti dekat kekerabatannya
b. makin tinggi taksonnya makin dekat kekerabatannya
c. speciesnya berlainan maka makin dekat kekerabatannya
d. makin dekat kekerabatannya makin banyak pula persamaan sifatnya
e. makin tinggi tingkat taksonnya maka makin banyak pula persamaanny
28. Manfaat utama pemberian nama species dengan sistem tata nama ganda ada
a. mudah dihafal oleh semua orang
b. ditulis dengan bahasa latin
c. hanya satu nama diberikan untuk satu jenis organisme
d. setiap jenis organisme dapat dikelompok-kelompokkan
e. mudah untuk mengetahui ciri-ciri organisme
29. Dari nama ilmiah di bawah ini yang termasuk ke dalam nama suku adalah
a. solanaceae d. equisetinae
b. pandanales e. selaginales
c. solanum
30. Cara penulisan species pada tumbuhan berikut yang benar adalah ....
a. Hibiscus rosasinensis d. Hibiscus Rosasinensis
b. Hibiscus rosasinensis e. Hibiscus Rosasinensis
c. Hibiscus Rosasinensis
31. Proses perubahan nitrit menjadi nitrat disebut proses . . ., salah satu contoh bakteri yang membantu proses tersebut misalnya . . . .
a. nitratasi, Nitrosomonas
b. nitratasi, Nitrobacter
c. nitritasi, Nitrosomonas
d. nitritasi, Nitrococcus
e. denitrifikasi, Nitrobacter
32. Pernyataan berikut ini yang benar, adalah. . . .
a. semakin dekat jarak transfer energi dari matahari, energi yang didapat semakin kecil
b. produsen adalah sumber energi yang ada dalam ekosistem di alam
c. semakin jauh jarak transfer energi dari matahari jumlah populasi semakin besar
d. jumlah energi yang didapat dalam setiap trofik jumlahnya selalu sama besar
e. semakin kompleks jaring-jaring makanan menunjukkan semakin stabil pula ekosistem tersebut
33. Proses perubahan nitrit atau nitrat menjadi nitrogen bebas di udara disebut . . . .
a. nitrifikasi d. denitrifikasi
b. nitritasi e. amonifikasi
c. nitratasi
34. Berikut yang dimaksud dengan konsumen puncak adalah . . . .
a. organisme yang tidak bisa dimakan oleh organisme yang
ada di bawahnya
b. organisme yang dapat memakan semua trofik
c. organisme yang memakan herbivora
d. trofik yang memiliki jumlah biomassa yang terbesar
e. tingkat trofik yang memiliki jumlah individu terkecil
35. Hubungan antara rantai makanan dan jaring-jaring makanan adalah . . . .
a. jaring makanan menyusun rantai makanan
b. memiliki organisme yang sama
c. rantai makanan merupakan penyusun dari jaring-jaring makanan
d. memiliki penyusun berbeda, namun tetap saling berhubungan
e. terdapat dalam ekosistem yang sama
36. Manfaat kita mempelajari aliran energi yang terjadi dalam ekosistem adalah . . . .
a. menjadi dasar pengembangan ilmu biologi molekuler
b. makin mencintai lingkungan
c. memahami proses terjadinya keseimbangan lingkungan
d. mengerti mengenai pentingnya organisme langka
e. mengerti pentingnya keberadaan produsen dalam ekosistem
37. Dalam ekosistem tersusun atas:
1) Ikan karnivora 4) Ikan herbivora
2) Bakteri pengurai 5) Zat-zat organik
3) Fitoplankton
Dari beberapa komponen yang ada di atas, dapat disusun suatu
rantai makanan dengan susunan urutan . . . .
a. 1, 3, 5, 2, dan 4 d. 5, 3, 4, 1, dan 2
b. 5, 4, 3, 1, dan 2 e. 5, 1, 3, 2, dan 4
c. 5, 2, 3, 4, dan 1
38. Hal yang terjadi jika suatu organisme hanya memakan satu macam organisme saja, yaitu . . .
a. penyebarannya terbatas
b. mudah mati
c. cepat punah
d. kompetisi tinggi
e. tidak terdapat konsumen puncak
39. Ketika sulfur dioksida di udara bersenyawa dengan air akan menjadi hujan asam. Berikut ini adalah dampak dari adanya hujan asam, kecuali . . . .
a. berkaratnya logam
b. rapuhnya bangunan
c. mengganggu pertumbuhan tanaman
d. merusak cat pada bangunan
e. manjadikan basa tanah naik
40. Transfer energi matahari yang diterima makhluk hidup dengan urutan sebagai berikut . . . .
a. tumbuhan- matahari- herbivora- karnivora- omnivora- pengurai
b. matahari- pengurai- tumbuhan-herbivora- karnivora- omnivora
c. matahari- herbivora- karnivora-pengurai- tumbuhan- omnivora
d. matahari- tumbuhan- herbivora- karnivora- omnivora- pengurai
e. matahari- omnivora- tumbuhan- herbivora- karnivora- pengurai
Tidak ada komentar:
Posting Komentar